Review Novel The Leap by Jonathan Stroud

#ReviewNovel

Copyright: 2001
Cetakan Pertama, Oktober 2011





Cuma 240 halaman doang, padahalmah di baca seharian aja udah kelar. Tapi, berhubung diriku amat sangat sibuk dan di sibuk-sibukan, jadi 2 hari baru beres!

Setelah baca Lockwood & Co. , langsung baca The Leap, karena Author'nya sama yaitu Jonathan Stroud.

Di lihat dari cover dan blurb'nya ini semacam Pesta Karnaval yang amat sangat ramai dan pastinya penuh kesenangan. Tapi, setelah baca, Hellyea ini kok nge'dark abis yah ðŸ˜‘ ... Hampir mirip CARAVAL tapi The Leap lebih dark. Begini ceritanya:

Ketika dua orang remaja Max dan Charlie bermain speda-spedaan. Mereka berhenti di sebuah danau atau sungai entahlah. Di danau ada sebuah Pohon entahlah juga (lupa, males buka halamannya lagi ðŸ˜…). Lalu Max manjat itu pohon, dan Charlie ada di bawahnya. Tiba-tiba Max lompat dari pohon lalu nyebur ke Danau. Dan di dalam Danau itu ada sesosok Makhluk Astral, mungkin penghuni Danau.

Charlie mencoba menyelamatkan Max, tapi takdir berkata lain. Max hanyut entah kemana dan Charlie selamat dari terkaman itu Makhluk Astral..... Kabar buruk pun menghampiri, kalau Max sudah meninggal dunia.

Tapi, sebagai sahabat sejatinya Charlie tidak percaya kalau Max mati. Lalu dia mencari ke danau, lalu ke tempat yang selalu Max kunjungi.

Udahlah jangan panjang lebar, intinya akankah Charlie menemukan Max kembali? Jawabannya ada di novel ini.




Thanks for the Writter : Awang

Komentar